Kopi Luwak Jantan Peaberry Bubuk

Harga :
Rp. 140.000 /
Pengiriman :
3 hari sejak pembayaran
Lokasi :
Kalimantan Barat
Dilihat :
283 Kali
Update Terakhir :
26-02-2013 14:12

Detail Produk

Di dalam dunia kopi, kita mengenal ada yang namanya biji jantan dan biji betina. Di Indonesia sendiri, biji jantan sering disebut Kopi Lanang / Biji Lanang. Biji jantan untuk bahasa Internasional disebut Peaberry. Jenis biji jantan ini termasuk sangat langka untuk mendapatkannya.

CARA PESAN
PROSEDURE PESAN: bbrocky.soetanto2@ gmail.com secara Via Online

A. Pemesanan Via Email: bambang_ soetanto@ yahoo.com
1. Sebutkan pilihan produk kopi yang akan anda pesan.
2. Sebutkan berat dan jumlah pesanan.
3. Cantumkan data: nama lengkap, alamat lengkap, nomor telepon / handphone, nomor telepn rumah / kantor.
4. Setelah order kami terima, kami akan segera mengirimkan sms / email konfirmasi harga dan keterangan-keterangan yang diperlukan.
5. Transfer pembayaran dapat ditransferkan ke no Rek. yang sudah kami tampikan di bawah ini serta segera konfirmasikan, jika Anda sudah mentransfer sesuai pesanan.
6. Setelah Anda mentransfer pembayaran, segera konfirmasikan ke kami dan pesanan Anda saat itu segera kami kirimkan.

B. Pemesanan Via SMS di:
Sebutkan Jenis Produk Kopi dan ukuran yang akan anda pesan / beli serta cantumkan alamat lengkap anda dan hubungi kami di nomer telephone sebagai berikut:
081-1325769, 08113623569 ( SIMPATI) , dan 031-70994863 ( FLEXY)

C. Transfer / Pembayaran pemesanan melalui:
BANK BCA
Cabang Ruko Mega Galaxy Surabaya
No Rek: 4720188479
a/ n: Bambang Soetanto

BANK MANDIRI
KCP Surabaya Klampis
No Rek: 142-00-0033567-8
a/ n: Bambang Soetanto

Apa itu Kopi Luwak Peaberry?
Kopi Luwak Peaberry adalah jenis kopi luwak khusus dimana kopi luwak yang diseduh benar-benar hanya diambil dari biji kopi luwak yang berjenis Peaberry ( biji tunggal) . Dari segi kualitas, kopi luwak Peaberry memiliki level tertinggi, yaitu SNI GRADE 1. Bahkan kopi luwak liar pun secara kualitas kopi masih kalah dengan kopi luwak Peaberry

Mengapa kopi luwak Peaberry begitu istimewa?
Biji jantan termasuk biji yang sangat langka. Jika kita ibaratkan, di dalam 10kg GREEN BEAN kopi luwak biasa, hanya terdapat kurang lebih 1 kg GREEN BEAN yang berjenis Peaberry.

Kopi jantan ( Peaberry) ini menjadi istimewa karena kandungan nutrisi di dalam biji tersebut sangat maksimal. Biji kopi pada umumnya di dalam satu buah terdiri dari 2 biji kopi. Ini disebut biji kopi betina ( biasa) . Untuk Peaberry, dalam satu buah kopi, hanya terdapat biji tunggal. Oleh karena itu kandungan bijinya berbeda dengan biji betina. Kita ibaratkan seperti orang makan satu piring berdua, dengan satu piring untuk satu orang. Hasil kandungan nutrisinya berbeda.

Jika kandungan nutrisi pada GREEN BEAN Kopi Luwak Peaberry sudah berbeda, maka bisa dipastikan kopi luwak yang dihasilkan dari biji kopi luwak jenis Peaberry akan jauh lebih baik dari kopi luwak biasa.

Dari segi aroma dan rasa memang kopi luwak Peaberry memiliki keunikan tersendiri. Kopi luwak Peaberry memiliki aroma yang lebih kuat, dan rasa yang unik, berbeda dari kopi luwak pada umumnya.

CV. KME menjual Kopi Luwak Arabika dan Peaberry di Pengalengan - Bandung dengan kualitas SNI GRADE 1. Kami berani memberikan garansi kepada anda jika ternyata apa yang kami sebutkan tidak sesuai dengan produk yang kami tawarkan. 

Permintaan Penawaran